Menyajikan informasi yang relevan dan aktual tentang peristiwa, perkembangan, kegaitan dan topik terkini
Camat Plandaan Pimpin Upacara Hari Sumpah Pemuda
28 Oktober 2019
Oleh Kecamatan Plandaan
JOMBANGKAB- Camat Plandaan Wiwik Mardiayanti, S.Sos. bertindak sebagai inspektur upacara di lapangan SMP I Plandaan Kecamatan Plandaan, Senin (28/10/2019).Wiwik Maryanti, S.Sos.membacakan sambutan seragam Menteri Pemuda dan Olahraga Zainudin Amali. " Hari Sumpah Pemuda ke- 91 kali ini mengambil tema bersatu kita maju untuk meneguhkan kembali komitmen yang telah dibangun, dan ikrarkan pemuda pada tahun 1928," ujar bucamat . Camat Plandaan juga meminta para pemuda pemudi, untuk bijak dalam menggunakan media sosial.