JOMBANGKAB - Camat Plandaan melakukan kegiatan rutin di hari jumat yakni Pemberantasan Sarang Nyamuk , yang kali ini dilaksanakan di Desa Sumberjo pada tanggal 17 Januari 2025.Seperti biasa acara dihadiri oleh kepala Desa Sumberjo beserta Perangkat Desa serta Juru Pembasmi jentik nyamuk ( Jumantik ) Desa Sumberjo.